Rumus Kimia Deterjen dan Sabun

Kesimpulan: Berdasarkan hasil reaksi kimia di atas maka dapat ditarik kesimpulan bahwa rumus kimia untuk: Deterjen jenis keras = C6H4C12H25SO3H. Deterjen jenis lunak = NaC12H25SO4. Sabun = 3NaOOCR. Demikian postingan Mafia Online tentang rumus kimia deterjen dan sabun serta proses pembuatnnya secara kimia.

Lengkap Sejarah Sabun dari 2800 Sebelum Masehi Hingga …

Lengkap Sejarah Sabun dari 2800 Sebelum Masehi Hingga Kini. Sejarah sabun lengkap – Sabun modern yang kita gunakan hari ini adalah warisan peradaban Islam. Seorang sarjana kimia Muslim asal Persia, al-Razi berhasil membuat formula sabun di abad ke-7 Masehi. Asal usul sabun memang menjadi perdebatan di kalangan para ahli dan peneliti.

Membuat Detergen dan Sabun dari Buah Lerak

Cara Menggunakan Lerak untuk Membuat Detergen dan Sabun. 1. Sebagai Pengganti Deterjen. Lerak dapat digunakan langsung untuk membuat detergen dengan cara berikut: Rendam 7-10 buah lerak selama 2 malam. Setelah 2 malam, buah lerak akan melunak, pencet buah lerak berulang kalin untuk mengeluarkan getah saponin.

(PPT) Proses Industri Detergen dan Sabun | Atika ...

Pengeringan Sabun >> vakum spray drye 3. Netralisasi Asam Lemak fProses Pembuatan Sabun fSABUN MANDI CAIR • Minyak atau lemak : minyak kelapa murni (VCO) • Bahan Aditif : gliserin, aquadest, Propilena Glikol, coco-DEA, minyak atsiri, Etanol 96%, phenolphtalein, Bahan aseton, dietil eter, media Plate Count Agar (PCA), Buffered Peptone Water ...

Daftar Produsen Sabun dan Deterjen di Indonesia bag.1 …

Sabun & Deterjen – Produsen. Classic Intermark PT. Alamat: Wisma Damatex Jl MH Thamrin 79 Wisma Damatex Lt 1 RT 001/01, Cikokol, Tangerang. Tangerang 15117 Banten. Telepon: (021) 5548841. Sabun & Deterjen – Produsen. Cussons Indonesia PT. Alamat: Jl Jurumudi, Batu Ceper, Batu Ceper. Tangerang 15122 Banten.

Apa Perbedaan Sabun & Deterjen | Cara Kerja Sabun ...

Inilah cara sabun membersihkan tangan Anda. Semua minyak yang terperangkap ini akan tersingkirkan dari kulit Anda ketika Anda membilasnya dengan air. Deterjen bekerja dengan cara yang serupa, namun deterjen tidak mengakibatkan terbentuknya film (buih sabun) dan tidak terpengaruh oleh keberadaan mineral dalam air (air sadah).

Rumus Kimia Deterjen Dan Sabun Serta Pembuatannya

Pembuatan Sabun. Dalam proses pembuatan sabun ini diawali dengan reaksi saponifikasi. Reaksi tersebut merupakan jenis reaksi hidrolisis asam lemak oleh adanya basa yang kuat. Jadi bahan yang digunakan dalam pembuatan ini yaitu trigliserida (C3H5 (OOCR)3 dan natrium hidroksida (NaOH). Kemudian akan menghasilkan sabun (3NaOOCR) dan gliserin (C3H5 ...

Sejarah Penemuan Sabun Detergen, Awalnya Ada di …

Bukti bahwa sabun telah ditemukan oleh orang Babilonia sejak 2800 SM adalah ketika para arkeolog telah menemukan bahan seperti sabun di silinder tanah liat bersejarah. Orang Babilonia menuliskan pengetahuan pembuatan sabun pada pelbagai prasasti silinder. Mereka menuliskan perkataan yang kurang lebih bermakna "lemak direbus dengan abu" sebagai ...

Deterjen Bubuk: Keunggulan dan Kekurangan dari ...

Faktor lainnya untuk menggunakan deterjen bubuk adalah apabila kamu membutuhkan pertolongan pertama untuk mencuci karena mudah ditemukan dimana pun dan cocok bagi kamu yang sedang berhemat juga. Tapi sekarang kamu juga tidak perlu pusing lagi soal urusan cuci mencuci, karena sudah ada layanan laundry on-demand, D-laundry, yang …

PPT - DETERJEN DAN SABUN PowerPoint Presentation ...

DETERJEN DAN SABUN I. DETERJEN • Karakteristik deterjen yang dibutuhkan • Daya cuci maksimum • Biaya per 1 kali mencuci minimum • Biodegradebility maksimum PEMBUATAN DETERJEN Alkylbenzene + oleum alkylbenzena sulfonat Tallow fatty alcohol + oleum fatty alcohol sulfonat Sulfonat + sulfat + NaOH sodium salt Sodium salt + builders deterjen

PENYULUHAN DAN PRAKTIK PEMBUATAN SABUN CUCI ...

Seri Pengabdian Masyarakat 2014 ISSN: 2089-3086 Jurnal Inovasi dan Kewirausahaan Volume 3 No. 3, September 2014 Halaman 155-158 155 PENYULUHAN DAN PRAKTIK PEMBUATAN SABUN CUCI PIRING CAIR Suprianto Pasir1; Muh.Supwatul Hakim2 1Jurusan Pendidikan Agama Islam, Fakultas Ilmu Agama Islam, Universitas Islam Indonesia ...

Komposisi Kimia dan Bahan Pembuat Deterjen Pakaian

Baik deterjen pencuci piring dan deterjen pakaian mengandung berbagai komponen, biaa termasuk enzim, pemutih, wewangian, pewarna, pengisi (filler), dan pencerah optik (untuk deterjen pakaian). Berbagai macam aditif diperlukan karena deterjen sulit menghilangkan pewarna, pigmen, resin, dan protein yang terdenaturasi.

Rumus Kimia Sabun dan Detergen beserta Proses ...

Rumus Kimia Detergen Keras dan Proses Pembuatannya. Setelah mengetahui rumus dan proses pembuatan detergen lunak, raa tak lengkap jika belum mengetahui rumus kimia detergen keras. Detergen jenis keras adalah jenis yang paling sulit dihancurkan mikroorganisme. Meski sudah dibuang, zat itu masih aktif dan dapat mencemari lingkungan, terutama ...

3 Cara untuk Membuat Deterjen Cuci Sendiri - wikiHow

1. Campurkan lerak dan air. Masukkan lerak ke dalam panci besar. Tuang air ke atas lerak, kemudian tutup. Nyalakan api sedang dan didihkan larutan lerak. Lerak adalah buah dari tanaman semak Sapindus yang berasal dari India dan Nepal. Di Indonesia, lerak lazim digunakan sebagai sabun cuci kain batik.

Cara Membuat Deterjen Bubuk dan Deterjen Cair Sendiri …

Aquadest : 78,5 % = 785 gram. Pewarna : Secukupnya. Parfum : Secukupnya. Anti baktreri : Secukupnya. Cara Membuatnya : Masukkan pengental / CMC kedalam air aquadest yang ada didalam wadah pelan-pelan sambil di mixer, setelah pengental habis diamkan selama 3 jam, kemudian mixer lagi hingga larut sempurna dan mengental.

Manfaat Koloid Industri Sabun dan Deterjen | ardra.biz

Pada dasarnya sifat koloid dapat dibagi menjadi dua kelompok, yaitu sifat optik dan sifat listrik. Yang termasuk pada Sifat-sifat optik koloid adalah efek Tyndall dan gerak Brown. Sedangkan yang termasuk pada sifat listriknya meliputi sifat elektroforesis, adsorpsi, koagulasi, koloid pelindung, dan dialisis. 1. Sifat Efek Tyndall Koloid.